UMKM Nyamplungsari Terima Zakat UPZ
Pemalang (Humas) - Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pemalang bersama Unit Pengumpul Zakat Kankemenag Kabupaten Pemalang mengadakan kegiatan Pendampingan Program Kampung Zakat di Balai Desa Nyamplungsari, Kecamatan Petarukan, Jumat (6/12/2024). Kegiatan dihadiri oleh Kepala Kankemenag, Penyelenggara Zakat dan Wakaf Kankemenag selaku...